Temui Rektor UGM, Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad Sampaikan Gagasan PPHN
Rabu, 03 Februari 2021 – 08:12 WIB

Wakil Ketua MPR Prof Fadel Muhammad saat bertemu dengan Rektor UGM Prof Panut Mulyono membahas gagasan PPHN. Foto: Humas MPR.
Pihaknya telah menerima materi butir-butir mengenai rencana pengganti GBHN.
Karena itu, Panut mengatakan akan segera akan koordinasikan dengan para ahli di UGM untuk membahas materi PPHN ini.
"Sehingga pada waktunya nanti sekitar Maret, kami akan adakan pertemuan dari para ahli di UGM. Nanti sudah bisa memberikan masukan untuk terbentuknya PPHN," harapnya. (*/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Fadel Muhammad meminta UGM ikut memberikan masukan dan pemikiran terkait PPHN yang tengah dipersiapkan MPR.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Digeruduk Sekelompok Massa, UGM Beberkan Bukti & Mengakui Jokowi sebagai Alumnusnya
- Dr Tifauzia & Roy Suryo Audiensi dengan UGM, Minta Kampus Jangan Jadi Alat Seseorang
- Soal Keaslian Ijazah Jokowi, Amien Rais Berkata Begini