Temui Yandri Susanto, Bupati Gusnan Beber Masalah Pembangunan di Bengkulu Selatan
Rabu, 31 Agustus 2022 – 14:33 WIB
Yandri berjanji akan meneruskan dan mengkomunikasikan aspirasi itu kepada pihak-pihak yang membidangi seperti Kementerian PUPR, Kementerian Sosial, Kementerian Kelautan dan Perikanan, BNPB, dan Kementerian Pertanian.
“Saya akan semaksimal memperjuangkan aspirasi itu tanpa melanggar ketentuan dan undang-undang yang berlaku,” tutur Yandri Susanto. (jpnn)
Wakil Ketua MPR Yandri Susanto menerima delegasi Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi di Ruang Rapat Pimpinan, Gedung Nusantara III.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Mendes Yandri Optimistis Desa Mampu Penuhi Bahan Baku Protein Program Makan Bergizi Gratis
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa