Temukan Serunya Aplikasi Berbasis Suara Persembahan Google
Selasa, 08 November 2016 – 07:49 WIB

Artis cantik Caitlin Halderman (kiri) dan Argatama Levy, saat mencari tempat-tempat bersejarah di Surabaya, Jawa Timur dengan menggunakan aplikasi pencarian di depan Hotel Majapahit Surabaya, Senin (7/11). Foto Andy Satria/Radar Surabaya/JPNN.com
“Yang selama ini sering dicari menggunakan search engine berbasis suara adalah untuk entertainment seperti lagu, infotainment, film, lalu tutorial memasak dan lainnya,” terang Veronica.
Apalagi sebentar lagi musim liburan akan segera datang dan diisi dengan traveling ke suatu tempat.
Tentunya akan semakin dimudahkan dengan adanya aplikasi search engine berbasis suara. (dia/nur/JPG)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS