Tenang, Stok Daging Babi Tetap Aman
Jumat, 16 Desember 2016 – 01:04 WIB
jpnn.com - PONTIANAK – Stok daging babi di Pontianak jelang Natal dan tahun baru masih aman.
Saat ini, ada 293.668 ekor sapi di ibu kota Kalimantan Barat tersebut.
Sebagai perbandingan, kebutuhan untuk Natal dan tahun baru hanya184.741 ekor. Artinya, masih ada sisa 130.927 ekor.
Sementara itu, sapi masih ada 14.950 ekor.
Sedangkan kebutuhan hanya 6.330 ekor. Itu berarti masih ada sisa 8.620 ekor.
Begitu juga dengan ayam broiler. Stok yang ada 14.938.548 ekor.
Kebutuhannya 8.961.191 ekor. Artinya, masih tersisa 5.977.357 ekor.
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kalimantan Barat Abdul Manaf Mustafa mengatakan, pihaknya sudah menggelar pertemuan dengan pelaku usaha.
PONTIANAK – Stok daging babi di Pontianak jelang Natal dan tahun baru masih aman. Saat ini, ada 293.668 ekor sapi di ibu kota Kalimantan Barat
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pemkot Bengkulu Buka 2.394 Formasi
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam