Tenang...Kapolri Tak Lupakan Pungli di Instansinya Sendiri
Rabu, 12 Oktober 2016 – 13:14 WIB

Kapolri Jenderal Tito Karnavian. Foto: dok jpnn
Tito melanjutkan bahwa presiden ingin membersihkan segala bentuk upeti dalam pelayanan masyarakat. Tito menerangkan, sebagai pelaksana OPP, Polri juga harus berbenah.
Tito tidak ingin, instansinya dicap sebagai pelaksana OPP, tapi alpa melakukan pembersihan di internal sendiri.
"Harapan presiden dalam reformasi hukum layanan publik bersih dari pungli. Minimal kalau tidak bisa hilang, bisa ditekan semaksimal mungkin. Dan dari kami, Polri akan mendukung 100 persen," pungkas Tito. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Presiden Jokowi membentuk Satuan Tugas (Satgas) Operasi Pemberantasan Pungli (OPP). Satgas yang di bawah kendali Kementerian Koordinasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung