Tenggelam di Kalijodo, Ericko Ditemukan Sudah tak Bernyawa
Senin, 04 Juli 2022 – 19:25 WIB
Kemudian, tim ketiga melakukan pencarian dengan Underwater Search Device dan Aqua Eye dan penyelaman dengan radius 12 meter.
Sebelumnya, korban bersama rekannya tiduran di atas tanggul pada, Minggu (3/7) sekitar pukul 05.00 WIB.
Tiba-tiba korban tidak sengaja terjatuh ke kali dan tenggelam. Sempat dilakukan tindakan pertolongan oleh temannya namun, tidak berhasil. (mcr18/jpnn)
Ericko, korban tenggelam di Kalijodo, Penjaringan, Jakarta Utara, ditemukan tim SAR gabungan sudah dalam keadaan tak bernyawa.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mercurius Thomos Mone
BERITA TERKAIT
- Pemancing Hilang di Perairan Lingga Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Siswa SD Tewas saat Latihan Renang, Polisi Bergerak
- 3 Bocah SD yang Tergelincir & Hanyut Akhirnya Ditemukan, Begini Kondisinya
- Mohon Doanya, 3 Bocah SD Ini Tergelincir Lalu Hanyut Terbawa Arus Sungai
- Kapal Kandas di Perairan Bakauheni, Penumpang Dievakuasi Tim SAR Gabungan
- Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi, Agus Suwito Hilang