Tentara Bertanya: Mas-Mas Ini Siapa? Lagi Nyamar ya?
Senin, 23 Februari 2015 – 08:02 WIB

Kantor Imigrasi Nunukan yang selalu penuh warga Indonesia yang akan ke Malaysia dengan jalur cepat. Foto: M. Salsabyl A/Jawa Pos
Karena itu, dia kukuh mengusulkan agar ada pos imigrasi di Sungai Nyamuk. Pos tersebut bisa digunakan oleh warga Sebatik yang ingin pergi ke Tawau. Juga mencegah TKI ilegal memanfaatkan jalur tersebut. Impian menghilangkan istilah tikus dari jalur Sebatik–Tawau pun terus berlanjut. (*/c11/end)
NUNUKAN merupakan kabupaten yang letaknya di perbatasan. Daerah yang masuk wilayah Kalimantan Utara itu menjadi pintu keluar masuk favorit
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu