Tentukan Gelar di Derby Manchester
Sabtu, 31 Desember 2011 – 19:35 WIB

Tentukan Gelar di Derby Manchester
"Kami senang karena kami masih berada di puncak sekarang dan kami percaya diri menghadapi 21 laga berikutnya," sambungnya.
Sebelumnya, Mancini juga optimitis City juara karena menghadapi agenda yang relatif lebih ringan dibandingkan United di paro kedua kompetisi. Salah satunya karena akan lebih banyak menghadapi klub-klub besar seperti Chelsea, Liverpool, dan Tottenham Hotspur di kandang sendiri.
Di sisi lain, Andrew Cole memilih menjagokan United dibandingkan City sebagai jawara Premier League musim ini. Cole pernah berkarir di dua klub Manchester itu, masing-masing enam tahun (1995-2001) bersama United dan setahun di City (2005-2006).
"City memang tangguh saat ini dan mungkin memiliki individu pemain yang lebih baik. Tapi, United memiliki spirit sebagai tim yang lebih baik dan tentu saja, pengalaman," ungkapnya kepada The National.
MANCHESTER City membuat gap lima poin dengan Manchester United saat menang 6-1 dalam derby di Old Trafford pada 23 Oktober lalu. Tapi, City menyia-nyiakan
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025