Terbaik di Kelasnya, Hyundai Creta Diyakini Bakal Laku Keras di Riau
Jumat, 26 Mei 2023 – 14:11 WIB

Hyundai Creta, mobil jenis SUV Crossover yang menjadi andalan Hyundai Arista Panam. Foto:Hendra Kariman.
Selain Prime yang jadi objek Test Drive, juga tersedia Creta varian Active, Trend dan Style yang bisa dipilih sesuai karakter dan keinginan pemiliknya. Tidak hanya otomatis, Creta juga tersedia dalam transmisi manual.
“Harga yang ditawarkan mulai Rp316,3 juta untuk varian Active hingga Rp 436,3 juta untuk Prime,” pungkasnya. (mcr36/jpnn)
Hyundai Creta, mobil jenis SUV Crossover yang menjadi andalan Hyundai Arista Panam, diklaim memiliki fitur dan kemampuan yang mengungguli semua kompetitor
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Hyundai akan Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Pekan Depan, Ini Sebabnya
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Hyundai Avante 2025 Makin Lengkap dengan Fitur-Fitur Baru
- Memanfaatkan Sampah di Jawa Barat, Hyundai Bangun Ekosistem Hidrogen
- Hyundai Akan Bangun Stasiun Pengisian Hidrogen di Indonesia, Siap Beroperasi 2027
- Video Napi Dugem di Sel Bikin Heboh, Kanwil Ditjenpas Riau Angkat Bicara