Terbangkan Pesawat Tempur di Langit Sekolah Almamater
Sabtu, 11 Agustus 2018 – 06:52 WIB

Letkol Supriyanto saat tiba di Lanud Syamsudin Noor. Foto: Sky Media for Jawa Pos
Hal tersebut dibenarkan wakasek Bidang Kesiswaan SMAN 1 Pelaihari, Ahmad Saufi. Menurutnya Letkol Supriyanto adalah murid terbaik alumni angkatan 1997.
“Sekitar pukul 10.00 Wita tiga pesawat tempur jenis Hawk 100/200 yang salah satunya dikemudikan Letkol Supriyanto, melintas rendah di atas lapangan SMAN 1 Pelaihari. Dengan melakukan berbagai gerakan manuver serta rolling,” ceritanya.
Mengenai pesawat tempur jenis Hawk 100/200 menurut Supriyono, pesawat buatan Inggris itu sangat canggih.
"Kemampuannya di bidang avionik cukup canggih. Termasuk pesawat tempur taktis. Daya jelajah endurance pesawat tempur ini sampai 2,5 jam dan bisa melakukan pengisian bahan bakar di udara,” jelas Supriyanto.(ard/mr-152/by/ran)
Letkol Supriyanto menerbangkan pesawat tempur di atas langit sekolahnya, SMAN 1 Tanah Laut, Kalimantan Selatan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Jet Tempur AS Jatuh di Dekat San Diego
- Pesawat Tempur TNI AU Diterbangkan Malam-malam di Indonesia Timur, Ada Apa?
- Marsekal Tonny Pastikan Seluruh Pesawat yang Melintas Terpantau Radar
- Selain Jet Tempur Mirage, PBHI Soroti Anggaran Kemenhan
- Prabowo Diserang Hoaks, Pelaku Bikin Surat Kedutaan Palsu
- Imparsial Soroti Pengadaan Alutsista Era Menhan Prabowo