Terbanyak Pria, Jemaah Wafat Jadi 27 Orang
Senin, 01 November 2010 – 09:05 WIB

Terbanyak Pria, Jemaah Wafat Jadi 27 Orang
MEKAH - Hingga Senin, 1 November 2010, jemaah haji yang wafat di tanah suci berjumlah 27 orang. Mayoritas jemaah yang meninggal disebabkan hipertensi atau darah tinggi. Dari jumlah itu, terbanyak wafat ialah pria, 20 orang. Jemaah almarhum Syamsuddin berasal dari Pisang Selatan, Ujung Pandang, Sulawesi Selatan. Dia diberangkatkan oleh PIHK PT Ananda Nurul Haromain.
Jemaah yang menghembuskan nafas terakhir di Madinah sebanyak 19 orang, di Mekah 5 orang, seorang jemaah wafat di Jeddah, 2 jemaah lagi wafat di perjalanan. Jemaah terbanyak wafat berusia diatas 60 tahun yaitu sebanyak 15 orang, disusul jemaah yang berusia 50-59 orang sebanyak 11 orang, sedangkan usia 40-49 tahun jumlahnya satu jemaah.
Baca Juga:
Selain jemaah regular, seorang jemaah BPIH khusus juga wafat. Dia adalah Palagau Syamsuddin bin Syamsuddin Daeng Pabeta (66). Diagnosa dokter menyebutkan, Palagau wafat karena cardiac arrest. Jemaah dimakamkan di Saraya, Mekah.
Baca Juga:
MEKAH - Hingga Senin, 1 November 2010, jemaah haji yang wafat di tanah suci berjumlah 27 orang. Mayoritas jemaah yang meninggal disebabkan
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi