Terbongkar Tapi Belum Diputus
PSLS-Bontang FC Terlibat Matchfixing
Kamis, 12 Desember 2013 – 07:24 WIB
JAKARTA-Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menunda putusan yang akan diberikan terkait kasus matchfixing di playoff Indonesia Premier League (IPL). Namun, klub PSLS Lhokseumawe dan Bontang FC, dipastikan terlibat dalam kasus tersebut.
Ketua Komdis Hinca Pandjaitan menegaskan bahwa pihaknya sudah mendapatkan keterangan yang lengkap baik dari pemain maupun ofisial klub yang sama-sama terpuruk di playoff tersebut.
Baca Juga:
"Sebenarnya sudah terbongkar, tapi anggota Komdis tidak quorum, jadi kami tunda keputusannya," katanya di kantor PSSI,kemarin (11/12).
Baca Juga:
JAKARTA-Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menunda putusan yang akan diberikan terkait kasus matchfixing di playoff Indonesia Premier League (IPL). Namun,
BERITA TERKAIT
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri