Terbongkar Tapi Belum Diputus
PSLS-Bontang FC Terlibat Matchfixing
Kamis, 12 Desember 2013 – 07:24 WIB

Hinca Pandjaitan. Foto: dok.JPNN
Untuk PSLS, sistem pembayaran mereka dilakukan per pertandingan. Jadi, setiap pertandingan yang akan dimainkan di playoff , baru diatur harganya dan hasilnya jelang tanding. jika terlaksana, baru diberikan uangnya.
Baca Juga:
Sementara, Bontang FC lebih canggih lagi, mereka langsung dibayar per paket. Dengan begitu, hasiul yang akan mereka mainkan, sudah bsi ditebak sebelum mereka berangkat ke Playoff.
"Mereka menerima sebelum berangkat playoff di Jepara," tutur lelaki yang berprofesi sebagai pengacara tersebut.
Saat disinggung mengenai jumlah yang diterima, Hinca tidak menyebutkan. Hanya, untuk pemain PSLS, Hinca menjelaskan bahwa sebagian dari mereka sudah menerima uang Rp 500 ribu per pemain.
JAKARTA-Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menunda putusan yang akan diberikan terkait kasus matchfixing di playoff Indonesia Premier League (IPL). Namun,
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat