Tercepat Salurkan BOS, Banyumas Dihadiahi Gedung SMK
Rabu, 17 Agustus 2011 – 00:03 WIB

Tercepat Salurkan BOS, Banyumas Dihadiahi Gedung SMK
Namun begitu, Didik mengakui jika hingga saat ini masih saja banyak kabupaten/kota yang masih belum menyalurkan dana BOS. Oleh karena itu, di tahun 2012 mendatang, penyaluran dana BOS diusulkan agar dana tersebut langsung ditranfser ke rekening sekolah. Yakni dana BOS yang ada di Kas Umum Negara langsung ditransfer ke Propinsi dalam bentuk dana transfer yang kemudian ditransfer ke daerah.
Baca Juga:
“Sehingga dipastikan, dana ini tidak masih di dalam APBN maupun APBD. Pasalnya, hal ini yang menjadi salah satu pemicu lambatnya penyaluran dana BOS di daerah,” tukasnya. (cha/jpnn)
JAKARTA — Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) akhirnya menepati janjinya memberikan penghargaan bagi para kabupaten/kota yang menyalurkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental