Terekam CCTV, Diduga Ada Dalang Pembacok Jaksa Sistoyo
Jumat, 02 Maret 2012 – 09:39 WIB
Bahkan lanjutnya, dari tayangan CCTV itu, pelaku juga diberikan bendera LSM oleh salah satu teman pelaku. "Ini laporan dari petugas KPK lainnya yang melihat tayangan CCTV. Saya sendiri belum melihatnya. Ya kita tunggu saja laporan penyelidikan dari kepolisian," tuturnya.
Baca Juga:
Imbas kejadian kecolongan pembacokan hakim, Pengadilan Negeri Tipikor Bandung langsung memasang metal detector. Ruang sidang itu merupakan ruangan yang dipakai sidang Jaksa Sistoyo. Alat itu terpasang tepat di pintu masuk dan terhubung dengan listrik. Selama ini alat itu dipasang di lantai I menuju tangga namun tidak terhubung dengan listrik.
Mengenai pemasangan metal detector Hadianto mengatakan, merupakan kewenangan pengadilan. "Kita hanya tamu, ya mungkin ini untuk pengamanan saja, apalagi kemarin (Senin 29/2) kan sesuatu terjadi pada Jaksa Sistoyo," ujar Hadianto.
Sementara itu, tim penyidikan Polrestabes Bandung tengah menyelidiki CCTV yang merekam adegan pembacokan Jaksa Suap Sistoyo usai sidang di Pengadilan Tipikor Bandung. Kasubag Humas Polrestabes Bandung Kompol Endang Sri Wahyuni mengatakan, masih menduga pelaku menjalankan aksi nekatnya sendirian. "Dia rencana sendiri dan berbuat sendiri. Jadi untuk sementara pelakunya sendiri," tegasnya.
BANDUNG-- Gerak-gerik mencurigakan pelaku pembacokan Jaksa Suap Sistoyo, Deddy Sugarda ternyata terekam kamera CCTV sebelum sidang berakhir di Pengadilan
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi