Terhambat Administrasi, LRT Jabodebek Kalah dari Palembang
Rabu, 08 November 2017 – 01:04 WIB

Pembangunan LRT. Foto: KRIS SAMIAJI/Sumatera Ekspres/JPG
Pasalnya, perbankan atau investor tentu harus melakukan due diligence (penilaian kinerja).
"Paling cepat itu tiga bulan. Namun rata-rata enam bulan. Perusahaan atau investor tentu harus melakukan kelayakan. Kemudian ada proses negoisasi. Jadi tidak ujug-ujug memberikan pinjaman,” jelasnya. (dai)
Pembangunan light rail transit (LRT) Jakarta, Bogor, Bekasi, dan Depok (Jabodebek), kalah jauh dibandingkan proyek serupa di Palembang, Sumatera Utara (Sumut).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Herman Deru Dorong Percepatan Penyelesaian Pembangunan Tol Palembang-Betung
- Polda Sumsel Tangkap 2 Penimbun BBM Bersubsidi di Palembang
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Gang Royal Tambora Jakbar Jadi Lokasi Prostitusi, PSK Pada Kabur
- Menganggur & Banyak Utang, Eks Karyawan Bank di Palembang Pilih Mencuri Mobil
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK