Terima Audiensi BNNP Jateng, Nana Sudjana Dorong Sinergisitas dan Kolaborasi Pemberantasan Narkoba

Terima Audiensi BNNP Jateng, Nana Sudjana Dorong Sinergisitas dan Kolaborasi Pemberantasan Narkoba
Penjabat Gubernur Jateng Nana Sudjana saat menerima audiensi Kepala Badan Nakotika Nasional Provinsi (BNNP) Jateng Brigjen Agus Rohmat di kantornya, Selasa (7/11).  Foto: Humas Pemprov Jateng.

Dia mengatakan data itu berpotensi terus meningkat.

Oleh karena itu, dia mendorong kepada semua instansi baik TNI, Polri, maupun pemerintah provinsi, kabupaten/kota, turut memperkuat pencegahan.

“Pemberantasan juga diperkuat, tetapi yang lebih penting juga adalah upaya rehabilitasi,” ungkapnya. 

BNNP Jateng dalam penanganan masalah narkotika melakukan pencegahan dan pemberantasan.

Terima Audiensi BNNP Jateng, Nana Sudjana Dorong Sinergisitas dan Kolaborasi Pemberantasan Narkoba

Penjabat Gubernur Jateng Nana Sudjana saat menerima audiensi Kepala Badan Nakotika Nasional Provinsi (BNNP) Jateng Brigjen Agus Rohmat di kantornya, Selasa (7/11).  Foto: Humas Pemprov Jateng.

Strategi yang dilakukan, antara lain, penegakan hukum keras, yakni dengan menangkap dan memiskinkan para bandar maupun pengedar narkotika.

Untuk pemakai maupun pengguna akan direhabilitasi.

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana menerima audiensi Kepala BNNP Jateng Agus Rohmat. Nana mendorong sinergisitas dan kolaborasi pemberantasan narkoba.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News