Terima Gelar Kehormatan, Eks Menteri Kelautan dan Perikanan Berjanji Lakukan Ini
Kamis, 10 November 2022 – 13:44 WIB

Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Rokhmin Dahuri menerima gelar Pofesor Kehormatan dari Department of International Development Cooperation Shinhan University Korea Selatan, di Seoul, Selasa (8/11). (Foto: Dok RD Institute)
Tak hanya itu, Rokhmin juga menyebutkan pentingnya beralih dari kapitalime ke ekonomi hijau dan biru (Ekonomi Sirkular).
"Dengan menerapkan generasi Teknologi Industri 4.0 termasuk artificial intelligence, internet of things, nanoteknologi, bioteknogi, dan energi terbarukan, ekonomi sirkular akan membangun ekonomi rendah karbon, hemat sumberdaya, dan kompetitif di abad ke-21,"pungkas Rokhimin.(mcr8/jpnn)
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Rokhmin Danuri berjanji akan melakukan ini seusai terima gelar kehormatan dari Shinhan University, Korea Selatan
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- Proyeksi IMF, Indonesia Peringkat 7 PDB Terbesar Dunia pada 2025
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025