Terima Kasih, Farel, Penampilanmu Melupakan Sejenak Ferdy Sambo
Kamis, 18 Agustus 2022 – 09:42 WIB

Suasana ketika Farel Prayoga menyanyikan lagi Ojo Dibandingke di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (17/8/2022). Menhan Prabowo Subianto pun ikut berjoget. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Prabowo mengaku berjoget di istana itu sebagai pengalaman pertamanya.
"Iya pertama kali di istana," ungkap Ketum Gerindra itu.
Prabowo mengaku mendapat restu dari Jokowi sehingga ikut berjoget bersama tokoh lain saat Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi RI.
"Beliau izinkan," kata pria kelahiran Jakarta itu, kemudian tertawa. (fat/jpnn)
Dahlan Iskan terkesan dengan Farel Prayoga yang menyanyikan lagu Ojo Dibandingke di depan Pak Jokowi. Itu mampu melupakan sejenak Ferdy Sambo. Prabowo pun...
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Didit Hediprasetyo Jadi Kekuatan Tak Terduga Milik Prabowo
- Trump Terapkan Bea Masuk Tinggi ke Produk RI, Misbakhun Punya Saran untuk Pemerintah & BI
- HNW Usulkan ke Prabowo Terbitkan Keppres yang Tetapkan 3 April sebagai Hari NKRI
- Surya Paloh: Kenapa Kami Tidak Ada di Kabinet Rezim Prabowo?
- Renovasi Rumah
- Ray Rangkuti Nilai Hasan Nasbi Layak Dicopot dari Jabatan PCO