Terima Pin sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina IKA Unpad, Bamsoet: Kehormatan Bagi Saya

"Sedangkan sebagai referensi dan inspirasi, alumni berperan memberikan banyak kesempatan forum informasi dunia kerja dan usaha yang dapat membantu penyerapan angkatan kerja," terang Bamsoet.
Bamsoet yang juga dosen tetap pascasarjana di Universitas Borobudur, Universitas Trisakti dan Universitas Pertahanan mengajak IKA Unpad untuk terlibat aktif dalam berbagai kegiatan, baik di bidang pendidikan, sosial, kemasyarakatan, ekonomi, budaya hingga politik.
Selain itu, IKA Unpad juga harus mampu mendorong agar seluruh anggota bisa berperan di berbagai instansi, baik pemerintah maupun swasta.
Bamsoet juga berharap organisasi ikatan alumni harus bisa memberikan manfaat bagi anggotanya untuk melebarkan networking dengan akses yang ada.
"Selain sebagai wadah para alumni untuk saling bersilaturahmi, bercengkrama, sekaligus berkontribusi dalam berbagai aspek pembangunan bangsa," pesan Bamsoet. (mrk/jpnn)
Ketua MPR Bambang Soesatyo alias Bamsoet mengaku sebuah kehormatan baginya menerima penyematan pin sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina IKA Unpad
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda
- Neng Eem Puji Keputusan Presiden Prabowo yang Umumkan Ojol dapat THR
- Jaga Warisan Intelektual Bangsa, Ibas Siap Kawal Regulasi dan Insentif Penulis
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Audiensi dengan Penulis Perempuan, Ibas Sampaikan Menulis Bisa Membentuk Peradaban