Terima SK, 430 CPNS & PPPK Harus Disiplin Masuk Kerja, tidak Boleh Malas
Sabtu, 30 November 2024 – 07:01 WIB
"Ada beberapa berkas yang masih perlu dilengkapi CPNS-PPPK yang segera diserahkan untuk kebutuhan hak gaji pegawai," ungkap Vera lagi.
Penyerahan SK ratusan CPNS-PPPK bersamaan dengan HUT ke-53 Koprs Pegawai Negeri Republik Indonesia dilakukan Penjabat Bupati Biak Numfor Sofia Bonsapia didampingi Plt Sekda Biak Numfor ZL Mailoa. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
430 CPNS dan PPPK di lingkungan Pemkab Biak Numfor yang menerima SK diminta untuk rajin masuk kerja dan tidak boleh malas.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Heboh Gaji Guru PNS & PPPK Naik, Padahal Hanya Gopek untuk Honorer Serdik
- CPNS dan PPPK Daerah Ini Terima SK, Selamat ya
- Guru Swasta yang Diangkat sebagai PPPK Bisa Ditempatkan Kembali ke Sekolah Asal
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pelamar Diminta Fokus Membaca Persyaratan
- Janji Wamen Dikdasmen Angkat Guru Swasta jadi ASN
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Akan Ada Guru PPPK yang Mengajar di Sekolah Swasta