Terinfeksi HIV, Sepasang Calon Pengantin Tunda Menikah
Sabtu, 22 November 2014 – 22:02 WIB
Selain itu dijelaskan Aji, ada anak penderita yang dibawa oleh neneknya ke VCT. Alasan sang nenek membawa dia ke VCT karena ibu dan adiknya sudah meninggal dunia karena terinfeksi HIV/AIDS. Sementara bapaknya bekerja di Batam.
“Kami mengimbau kepada setiap pasangan yang mau menikah sebaiknya memeriksakan diri dulu di VCT RSUD Cilacap. Ini untuk memastikan calon pasangannya terinfeksi HIV/AIDS atau tidak,” ujarnya.(jpnn)
CILACAP – Satu pasangan calon pengantin memilih menunda menikah. Ini setelah keduanya mengetahui telah terinfeksi HIV. Selain itu, ada juga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel