Terinspirasi dari Guru, Terry Hadirkan Lagu Hawa Surga
Senin, 15 April 2024 – 05:05 WIB

Penyanyi Terry. Foto: Dok. Sony Music Entertainment Indonesia
"Terkadang manusia sering salah dalam caranya memandang cinta. Cinta yang sebenarnya itu bercahaya, enggak bikin buta mata atau hati. Cinta yang sebenarnya akan membuat kita terarah dan membentuk kita menjadi pribadi yang lebih baik," tutup Terry.
Single terbaru Terry yakni Hawa Surga sudah bisa didengarkan di platform musik digital mulai 15 April 2024. (ded/jpnn)
Penyanyi Terry akhirnya menghadirkan sebuah lagu terbaru yang berjudul Hawa Surga. Dia mengatakan bahwa inspirasi bisa datang dari mana saja, mulai...
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Clara Riva Mengubah Curhat Jadi Lagu yang Menyentuh Hati
- Pengalaman Buruk Saat Pacaran, Prinsa Mandagie Sampai Trauma
- Seru Banget, Raissa Ramadhani Buat Sesi Curhat Bersama Penggemar
- Aziz Hedra Hingga Jesenn Ungkap Keseruan Tampil dalam Showcase Jaz
- Jaz Bahagia Sekaligus Emosional di Showcase Perjalanan Pesan Cinta
- Awalnya Deg-degan, Rachel Cia Sukses Menghibur On The Floor