Terios Oleng, Tabrak Tebing, Rusak Berat
Kamis, 16 November 2017 – 18:28 WIB
“Kami melihat mobil sudah oleng dan menabrak tebing serta masuk ke dalam parit, kemudian terbalik ke kanan,”kata Ujang.
Warga yang melihat kejadian itu langsung berlarian untuk memberikan pertolongan.
“Korban hanya mengalami luka pada bagian kepala dan telinga kiri. Sedangkan penumpang luka pada jempol tangan kanan. Mobil yang dikendarai mengalami kerusakan berat,” ungkapnya. (son/ ala/dar)
Mobil Terios bernomor polisi DA 7948 HE yang dikemudikan Yunus Prasetyo (32) ringsek setelah mengalami kecelakaan tunggal di Desa Bukit Raya
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- Irjen Aan Suhanan Ungkap Fakta Terbaru Soal Kecelakaan di Tol Cipularang
- Abdul Razak-Sri Suswanto Berkomitmen Bangun Pusat Perfilman di Kalteng
- BPTD Ungkap Dugaan Penyebab Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini