Terjaring OTT KPK, Inilah Total Harta Kekayaan Gubernur Bengkulu
Rabu, 21 Juni 2017 – 03:07 WIB
Terakhir dalam dalam tabungan gironya Ridwan mengantongi uang senilai Rp 2.702.264.363, sehingga total seluruh kekayaan Ridwan per 1 Juli 2015 mencapai Rp 10.324.830.363.
Ridwan Mukti terjaring operasi tangkap tangan KPK di Bengkulu, pagi tadi. Siang harinya dibawa ke Gedung KPK bersama istrinya, Lili Madarati, Bendahara DPD Partai Golkar Bengkulu, Rico Diansari dan dua orang swasta lainnya.
Ridwan diduga terlibat dalam kasus dugaan suap proyek hotmix di provinsi Bengkulu. (san/rmol/jpnn)
Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti harus berurusan dengan Komisi Pemberantasan Korupsi. Dia langsung dibawa terbang ke Jakarta setelah terjaring operasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ternyata, Gubernur Rohidin Sempat Dievakuasi dari Bengkulu dengan Baju Polantas
- Jadi Tersangka, Gubernur Rohidin Singgung soal Pilkada
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp7 M, Peras untuk Pilkada