Terjebak 2 Hari di Hutan, Pasutri Ini Dievakuasi Basarnas Mamuju, Begini Kondisinya
Senin, 04 Desember 2023 – 17:25 WIB
Setelah dievakuasi ke luar kawasan hutan, kedua korban selanjutnya dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mamuju untuk mendapatkan pertolongan medis lanjutan.
"Kami menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang membantu proses evakuasi dan saat ini kedua korban sudah menjalani perawatan intensif di RSUD Mamuju," ujar Devis. (antara/jpnn)
Basarnas Mamuju mengevakuasi pasutri yang terjebak selama dua hari di hutan Kabupaten Mamuju.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Pasutri Pekanbaru Kehilangan Uang Rp 3,2 Miliar di Bank
- Kompak, Pasutri di Banyuasin jadi Pengedar Narkoba
- Pesawat Latih Mendarat Darurat di Pantai Cemara Sewu Cilacap, Begini Kondisi 2 Awaknya
- 12.200 Orang Mengungsi Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Dari Perut Hiu Ditemukan Potongan Tubuh Manusia
- 27 Penumpang Kapal Cepat yang Alami Mati Mesin di Tengah Laut Sudah Dievakuasi