Terjun ke Lapangan, Jonan Ogah Nyamar
Selasa, 28 Oktober 2014 – 21:13 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan ogah melakukan penyamaran untuk mengetahui kondisi kementerian saat ini ia pimpin.
"Style orang kan beda-beda. Kalau nyamar, nanti orang nggak ngerasa dihargai kerjaannya," kata Jonan saat ditemui di Kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta, Selasa (28/10) malam.
Dicontohkan, saat menjabat Dirut KAI, Jonan pernah merasakan menjadi penumpang biasa dengan menggunakan kereta api, tanpa melakukan penyamaran. "Penumpang pada ngenalin saya (sebagai Dirut KAI-red). Saya naik kereta ke Bogor, saya nggak pake nyamar-nyamar," ungkap dia. (chi/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan ogah melakukan penyamaran untuk mengetahui kondisi kementerian saat ini ia pimpin. "Style
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok