Terjunkan 2.800 Personel, Pengamanan Hillary Dianggap Biasa
Kamis, 19 Februari 2009 – 09:28 WIB
Mantan rival Presiden Barack Obama dalam penjaringan capres Partai Demokrat AS tersebut dihari kedua kunjungannya ke Indonesia akan berbicara dengan Presiden SBY selama 45 menit.
Baca Juga:
Pembicaraan seputar peran Indonesia dalam perdamaian dunia dan Islam, menjajaki kerjasama ekonomi, pendidikan, kesehatan, budaya, terutama menjajaki segala kemungkinan yang bisa dilakukan secara bilateral antar kedua negara, selain berbicara tentang dunia dan Asia.
Pertemuan Hillary dihari pertama mendapat sambutan dari siswa SD 01 Menteng, Jakarta Pusat, sekolah dasar Presiden AS yang baru Barack Obama, juga sambutan demo di Kedubes AS.
Bagaimana hari kedua, Kamis (19/2) , yang pasti jalanan ibukota makin padat. Di kawasan sekitar istana negara petugas dari kepolisian yang berseragam lengkap dan berpakaian preman sudah berjaga-jaga. (gus/JPNN)
JAKARTA - Polisi sepertinya tak mau kecolongan dengan gangguan keamanan atas kedatangan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Hillary Diana Rodham
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad