Terkena Bola Smash, Siswa Aniaya Rekan Hingga Tewas
Selasa, 20 Desember 2011 – 01:09 WIB
Ia menjelaskan, korban meninggal akibat mengalami luka parah dibagian kepala yang disebabkan terkena pukulan bertubi-tubi oleh pelaku. “Korban mengalami pendarahan di bagian kepala belakang,” terang Eddy.
Menurut Eddy, korban meninggal usai dirawat di Rumah Sakit (RS) Thamrim, Cileungsi, Bogor selama dua hari pasca kejadian Rabu (14/12) pagi. Korban sempat dibawa pulang setelah mengalami kritis, namun setelah kambuh akhirnya dibawa kembali menjalani perawatan, tapi, nayawa korban sudah tidak tertolong lagi.
Peristiwa penganiayaan tersebut bermula saat korban M dan temannya dari kelas IX 1 bertanding bola voli dalam kejuaraan Porseni di sekolah tersebut dengan tim pelaku I dari kelas IX 6.
Saat itu, pelaku yang kesal lantaran terkena bola hasil pukulan smash oleh korban, ahirnya berlanjut keperkelahian usai pertandingan di samping sekolah.
BEKASI SELATAN – Siswa kelas IX-6 SMPN 28 Jati Sampurna berinisial I, Senin (19/12) menjalani pemeriksaan di Unit PPA Polresta Bekasi Kota
BERITA TERKAIT
- Begini Modus Sindikat Jual Beli Bayi Lewat Facebook
- Polisi Ungkap Kasus TPPO di Palembang, Tiga Tersangka Ditangkap
- SPBU di Sleman Ini Curang, Merugikan Konsumen Rp 1,4 Miliar
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan