Terkenda Dana, PON Dipastikan Tepat Waktu
Jumat, 03 Agustus 2012 – 11:38 WIB

Terkenda Dana, PON Dipastikan Tepat Waktu
PEKANBARU - Gubernur Riau HM Rusli Zainal mengakui faktor finansial memiliki peran penting dalam menunjang suksesnya penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII. Kendati demikian, dia menekankan, segala kendala yang terjadi tidak akan mempengaruhi waktu dan komitmen untuk menyukseskan iven berskala nasional tersebut. Kendati demikian, dia tetap mengupayakan secara maksimal persiapan berjalan seperti yang diharapkan. Begitu juga untuk permasalahan anggaran yang dapat diharapkan final dalam waktu dekat ini.
" Kita akan tetap upayakan secara maksimal, meskipun dalam kondisi yang minimal. Jadi ini yang paling penting," papar Gubri kepada Riau Pos (Group JPNN), Kamis (2/8).
Baca Juga:
Dia juga menegaskan bahwa tidak ada pengunduran untuk kegiatan yang akan dihadiri seluruh perwakilan provinsi di Riau itu. ""Sampai sejauh ini Insya Allah belum ada pengunduran, walaupun barangkali banyak hal yang harus kita persiapkan," tuturnya.
Baca Juga:
PEKANBARU - Gubernur Riau HM Rusli Zainal mengakui faktor finansial memiliki peran penting dalam menunjang suksesnya penyelenggaraan Pekan Olahraga
BERITA TERKAIT
- Pelita Jaya Gelar Prosesi Pemberian Cicin Juara IBL 2024 di GOR Soemantri
- PSSI belum Pastikan Indra Sjafri jadi Pelatih Timnas untuk SEA Games 2025
- Apa Tugas Jordi Cruyff di Timnas Indonesia?
- Mengenal Jordi Cruyff, Sosok Technical Advisor Timnas Indonesia
- Pelita Jaya Kirim Anto Boyratan ke Australia, Sejarah Bagi Basket Indonesia
- Spasojevic Ingin Persembahkan Trofi Juara Liga 2 untuk Bhayangkara Presisi FC