Terkesan Tradisi Ramadan, Dubes Australia Bukber 15x
“Saya pernah ikut buka puasa di Thailand dan Myanmar tapi menurut saya suasananya berbeda,†aku sang Dubes.
Ia lantas menuturkan hal yang membuatnya terkesan akan tradisi ini.
“Yang saya suka dari buka puasa di Indonesia adalah bahwa ini sangat inklusif, tentu tak hanya yang saya adakan di rumah saya tapi di tempat lain di mana saya menjadi undangan, saya selalu merasa diterima dan disambut hangat,†ujarnya.
Dubes Paul melihat keberagaman di antara orang yang datang di acara buka puasa bersama. Sementara di negara lain, buka puasa lebih dilakukan dengan pendekatan yang lebih tradisional, katanya.
“Acara buka puasa di Indonesia, orang-orang yang datang..keceriaan mereka..itu mengingatkan saya pada bagaimana warga Australia merayakan Natal dan hari libur lain dengan keluarga mereka,†kemuka diplomat yang bertugas di Indonesia sejak awal tahun 2015 ini.
Ia menyambung,†Keduanya adalah tradisi yang luar biasa.â€
Hal lain yang ia cermati adalah bagaimana para pemeluk agama berinteraksi di sepanjang acara buka puasa bersama yang pernah ia ikuti.
Buka puasa adalah tradisi Ramadan yang tak hanya dinanti oleh umat Muslim, tapi juga pemeluk agama lain di Indonesia. Selama bulan suci, momen ini
- Dunia Hari Ini: PM Kanada Justin Trudeau Mundur karena Popularitasnya Menurun
- Program Makan Bergizi Gratis Diharapkan Menyasar Anak Indonesia di Pedalaman
- Dunia Hari Ini: Etihad Batal Lepas Landas di Melbourne karena Gangguan Teknis
- Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
- Misinformasi Soal Kenaikan PPN Dikhawatirkan Malah Bisa Menaikkan Harga
- Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen