Termotivasi Oleh Senyum
Jumat, 28 Juni 2013 – 11:05 WIB

Horace Grant. Getty Images
Alston pun memberikan simpati yang besar kepada para penghuni panti. "Pertama kali tiba disini dan saya melihat senyum di wajah mereka yang memberikan saya semangat dan energi. Sungguh suatu kebahagiaan ada di tengah-tengah mereka," ucap pemain berusia 36 tahun itu.
Baca Juga:
Di depan ratusan anak dan pengurus panti tersebut, Alston dan Grant terus meniupkan gairah untuk berani bermimpi. Keduanya pun mengatakan langkah besar dalam hidup diawali dengan bermimpi dan menjalaninya dengan tekun.
General Manajer PT.DBL Indonesia Masany Audri yang hadir dalam acara tersebut menyebutkan bahwa agenda sosial seperti kemarin memang menjadi pembangun kepedulian terhadap sesama. Karena itulah PT.DBL Indonesia secara konsisten menggelar acara sosial dalam setiap kesempatan yang ada.
Nah, Choky Sitohang usai acara kemarin acara seperti kemarin memang sangat dibutuhkan untuk memiliki empati kepada sesama. Dan kunjungan ke panti seperti ini, bagi atlet dan orang pada umumnya adalah menyehatkan.
JAKARTA - Dua mantan bintang NBA Rafer Alston dan Horace Grant terlibat juga dalam kegiatan sosial selama di Indonesia ini. Bersama para selebriti
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah