Ternyata 3 Pegawai KPK Lolos TWK Tak Dilantik jadi ASN, Satunya Meninggal Dunia
Selasa, 01 Juni 2021 – 20:02 WIB

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri menggelar konferensi pers mengenai pelantikan pegawainya menjadi ASN di kantornya, Jakarta Selatan, Selasa (1/6). Fathan/JPNN.com
"Terdapat tiga pegawai yang tidak turut dilantik hari ini," ujar Firli.
Dia menjelaskan para pegawai yang dilantik jadi ASN itu terdiri dari dua orang Pemangku Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Madya, sepuluh Pemangku Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama.
"Ada 13 Pemangku Jabatan Administrator, serta 1.246 Pemangku Jabatan Fungsional dan Pelaksana," pungkas Firli Bahuri. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ketua KPK Firli Bahuri mengeklaim 1.271 pegawai lembaganya yang dilantik jadi ASN telah memenuhi syarat.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!