Ternyata Banyak Kendaraan Diselundupkan ke Timor Leste, Terbongkar di Surabaya
Kamis, 26 November 2015 – 12:52 WIB
Asep berhasil diringkus di SPBU daerah Sukoharjo. Sedangkan Lutfi ditangkap di rumahnya di Karanganyar.
Ketiga anggota sindikat itu pun langsung dibawa ke Polres Pelabuhan Tanjung Perak beserta barang bukti tiga bendel faktur palsu, seperangkat komputer beserta kertas NCR, printer serta, flash disk berisi data faktur palsu.
Kepada penyidik, Yanto menjelaskan bahwa dirinya bekerja dengan HGKY yang kini menjadi DPO. Rekannya itu banyak membantu mencarikan relasi dengan para penadah kendaraan di Timor Leste. "Di sana (Timor Leste, Red) mobil seperti ini banyak diburu," kata Yanto. (all/fat)
SURABAYA - Polres Tanjung Perak, Surabaya kembali menggagalkan penyelundupan mobil dan motor berdokumen palsu dengan tujuan Timor Leste. Kali ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keluarga Siswa Korban Penembakan di Semarang: Anaknya Penurut
- Modus Pencurian BBM Bersubsidi di Bali Bikin Geram
- Polisi Akan Bongkar Kuburan Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi di Semarang
- Aipda Robig Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Ditahan di Rutan Polda Jateng
- Resmi Lapor Polisi, Keluarga Siswa SMK Tewas Ditembak di Semarang Minta Keadilan
- Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos