Ternyata Ini Alasan Kubu Habib Rizieq Ngebet Sidang Offline
Rabu, 24 Maret 2021 – 15:58 WIB
Majelis hakim telah mengabulkan permohonan penasihat hukum agar sidang Habib Rizieq digelar secara langsung atau offline mulai 26 Maret.
Tim penasihat hukum HRS menjamin tak akan ada kerumunan.
"Kami selaku kuasa hukum HRS menjamin pelaksanaan sidang dengan nomor register 221 secara offline dengan menghadirkan klien kami atas nama HRS akan berlangsung mengikuti protokol kesehatan," kata penasihat hukum HRS, Alamsyah Hanafiah, dalam sidang di PN Jaktim, Selasa (23/3). (cuy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kubu Habib Rizieq Shihab mengungkap alasan utama mereka mendesak majelis hakim menggelar sidang secara offline.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Habib Rizieq Cs Gugat Presiden, Gunakan Istilah G30S/Jokowi
- Bertemu Habib Rizieq, Dasco Singgung Soal Silaturahmi dan Kesamaan Visi
- Anak Buah Prabowo Temui Habib Rizieq, Ini yang Dibicarakan
- Setelah Bebas Murni, Habib Rizieq akan Kembali Berdakwah
- Habib Rizieq Bebas Murni Hari Ini Atas Perkara Kriminalisasi
- Waspada Covid Kembali, Kemenkes Imbau Masyarakat Terapkan Hidup Sehat dan Terapkan Prokes