Ternyata Ini Alasan PSSI Belum Umumkan Nama Pemain Timnas
Selasa, 18 Oktober 2016 – 10:37 WIB

Ilustrasi. Foto: dokumen JPNN
“Bagian sekretaris Timnas masih memastikan tiket keberangkatan pemain yang dipanggil ke Timnas. Kalau tiket mereka sudah beres baru akan diumumkan,” kata sumber yang tidak mau identitasnya dikorankan itu. “Karena kalau sudah ada kepastian tiket, maka sudah pasti tidak ada alasan untuk tidak bergabung ke timnas,” timpalnya.
Meski mendafatrakan total 40 pemain, Riedl berencana hanya membawa total 23 pemain terbaik ke Piala AFF 2016 di Filipina pada 19 November mendatang. Di even tersebut, Indonesia berada di grup A bersama Thailand, Filipina dan Singapura. Di laga perdana, Indonesia akan berhadapan dengan Thailand di Philippine Sports Stadium, Bocaue, Filipina. (ben/ray/jpnn)
JAKARTA – Pelatih Tim Nasional Indonesia, Alfred Riedl sudah menyerahakan total 40 nama kepada PSSI untuk didaftarkan ke AFF (Asean Football
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025