Ternyata Krisna yang Kenalkan Roy Marten dengan Dini
Sabtu, 31 Desember 2016 – 06:29 WIB

Salah satu foto berdua Dini dengan Roy Marten. Foto: FACEBOOK DINI INDRIANI
Sementara itu, Anna Maria belum bisa memberikan konfirmasi. Namun, perempuan 52 tahun itu aktif mengunggah posting-an di akun Instagram-nya, @annamarten8.
Kemarin dia mengunggah fotonya disusul posting-an ucapan, ’’Bukan bahagia yang menjadikan kita bersyukur, tetapi bersyukur akan menjadikan hidup kita bahagia’’. (and/c14/ayi)
JPNN.com – Beredar isu Roy Marten, 64, menikah lagi dengan Dini Indriani Syafira, seorang gadis remaja.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Ingrid Beber Kondisi Titiek Puspa, Roy Marten Kirim Doa
- Doakan Kesembuhan Titiek Puspa, Roy Marten: Sehat Kembali, Ketemu Anak Cucu
- Produksi Film Amin Tanpa Iman Dimulai, Ini Para Pemainnya
- Gading dan Gisel Didoakan Rujuk, Roy Marten Beri Tanggapan
- Roy Marten Bicara Kemungkinan Gading Marten dan Gisel Rujuk
- Roy Marten Ungkap Kondisi Sebelum Polo Srimulat Meninggal Dunia