Ternyata Memang Faktor Kiper
Minggu, 13 Juni 2010 – 03:46 WIB

DIPUJI-MEMUJI - Kiper AS Tim Howard (tengah), Man of The Match laga Inggris versus AS, yang berada pada posisi nyaris 180 derajat dari rekan sesama kipernya di pertandingan itu, Robert Green. Foto: Getty Images/FIFA.com.
Pada pertandingan yang berlngsung dengan tempo cukup cepat itu sendiri, wasit Carlos Simon asal Brasil sempat mengeluarkan enam kartu kuning. Masing-masing tiga untuk Inggris, yaitu kepada kapten Steven Gerrard, Jamie Carragher dan James Milner, serta tiga pula untuk AS yaitu kepada Steve Cherundolo, Jay DeMerit dan Robbie Findley. (ito/jpnn)
Data Pertandingan: Inggris v AS (Grup C)
Venue: Stadion Royal Bafokeng, Rustenburg
Skor: 1-1
Pencetak gol: Steven Gerrard (menit ke-4) dan Clint Dempsey (menit ke-40)
Wasit: Carlos Simon (Brazil)
RUSTENBURG - Apa yang sebelumnya sudah menjadi sorotan sejumah pihak terhadap timnas Inggris, yaitu masalah kiper yang tak punya sosok ideal, terbukti
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United