Ternyata Sebegini Target Jumlah Penonton Konser Perdana Isyana Sarasvati
Rabu, 01 Juni 2022 – 23:40 WIB

Isyana Sarasvati dalam jumpa pers konser LEXICONCERT di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (1/6). Foto: Romaida/JPNN.com
Meski status COVID-19 di Indonesia memasuki tahap endemi, konser Isyana tetap menjalankan prosedur yang sama seperti pandemi.
"Semua peraturan dan protokol sudah pasti harus dipatuhi," tambah Sarah.
Konser LEXICONCERT Live in Tour akan mulai digelar pada Jumat (3/6), di Jakarta. (mcr31/jpnn)
Pihak penyelenggara mengungkapkan target jumlah penonton konser perdana Isyana Sarasvati.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- G-Dragon Bakal Konser di Jakarta, Catat Tanggalnya!
- Opick Berencana Menggelar Konser 30 Tahun Berkarier
- Ikhtiar Melawan Bot dan Penipuan Tiket Konser
- Kolaborasi Green Day dan Extra Joss Ultimate Memukau Panggung Jakarta
- Lewat Somewhere I Belong, Linkin Park Guncang Konser di GBK