Teror ATM Diduga Politis
Jumat, 07 Oktober 2011 – 18:28 WIB
JAKARTA—Sebuah ATM milik PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk di Sleman, Jogjakarta diduga diledakkan oleh orang tak dikenal Jumat (7/10) dini hari.
Polisi menduga ini merupakan aksi teror menggunakan bom molotov yang dilakukan oleh sejumlah orang yang kini masih dalam pengejaran. Namun demikian dari hasil pemeriksaan seorang warga yang kini diamankan teror tersebut bernuansa politis.
Baca Juga:
‘’Iya bunyinya begitu (politis), kalian sudah tahu. Nanti kalau sudah selesai akan saya sampaikan,’’ ujar Kadiv Humas Polri Irjen (pol) Anton Bachrul Alam di Mabes Polri Jakarta, Jumat siang.
Dijelaskan, dugaan adanya faktor politis ini terlihat dari selebaran yang ditemukan polisi tak jauh dari lokasi kejadian yang bernada provokatif. Namun tak seperti teror pada umumnya yang mengusung ajaran agama tertentu, selebaran itu bersi pesan politis.
JAKARTA—Sebuah ATM milik PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk di Sleman, Jogjakarta diduga diledakkan oleh orang tak dikenal Jumat (7/10) dini
BERITA TERKAIT
- 30 Rumah Hangus dalam Insiden Kebakaran di Kemayoran Gempol
- Bea Cukai Ternate Gagalkan Peredaran 7 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Jasa Pengiriman Barang
- PT KAI Tutup 309 Perlintasan Sebidang Selama 2024
- KPK Periksa Eks Ketua KPU hingga Plt Dirjen Imigrasi
- BMKG Minta Warga Malut Waspada Angin Kencang dan Gelombang Tinggi
- Ada Uang Rp 21 Miliar di Rumah Eks Ketua PN Surabaya