Teror di Paris: ISIS, Alqaeda, atau ....
Sabtu, 14 November 2015 – 17:22 WIB
Sedangkan skenario ketiga adalah murni dilakukan oleh warga Prancis. Saat ini, negeri yang dipimpin Francois Holande itu ibarat menjadi kolam yang dipenuhi anak-anak muda muslim yang erasing, marah dan frustasi.
Sebagian dari mereka memang ingin pergi untuk bertempur di Suriah. Namun, sejauh ini mereka nyaris tak pernah beraksi di negeri sendiri.(guardian/ara/JPNN)
AKSI teror di Paris pada Jumat (13/11) malam waktu setempat langsung mengguncang dunia. Aksi serentak di 6 lokasi itu telah mengakibatkan tak kurang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Iran Izinkan Anak 14 Tahun Jalani Operasi Plastik demi Kecantikan
- Elite Palestina Siap Bernegosiasi dengan Bos Intel Israel di Doha