Teroris Guncang Swedia
Bom Bunuh Dua Orang
Senin, 13 Desember 2010 – 13:17 WIB
Polisi menyatakan juga mengetahui surat elektronik yang dikirimkan kepada pihak kepolisian Swedia. Namun, mereka belum bisa memastikan keterkaitannya dengan serangan bom tersebut.
Akibat ledakan tersebut dua orang dilarikan ke rumah sakit karena terluka ringan. Anggota tim penyelamat menyatakan, dalam mobil yang meledak ditemukan beberapa tabung gas berukuran kecil.
Swedia, yang sejauh ini terus menjadi target serangan teroris, meningkatkan status kewaspadaannya terhadap gangguan keamanan, mulai tingkat rendah pada Oktober lalu. Peningkatan status tersebut disebabkan adanya pergeseran aktivitas sejumlah kelompok teroris di Swedia. Mereka mulai mampu melakukan serangan di wilayah tersebut.
Meski demikian, kepolisian setempat menyatakan bahwa ancaman teroris di Swedia masih rendah jika dibandingkan dengan di negara Eropa lainnya. Thornberg menambahkan, serangan Sabtu (11/12) tidak membuat kepolisian meningkatkan status kewaspadaan. (cak/c2/dos)
STOCKHOLM - Aksi terorisme mengguncang Swedia. Dua ledakan di pusat Kota Stockholm menyebabkan seorang tewas dan dua lainnya terluka. Sejumlah media
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beda dengan Prabowo, Trump Tunjuk Utusan Khusus Presiden untuk Atasi Krisis Ukraina
- Wapres Sara Duterte Digugat Pidana oleh Kepolisian Filipina
- Rawhi Fattuh Jadi Calon Kuat Presiden Palestina, Siapakah Dia?
- Mahmoud Abbas Keluarkan Dekrit Demi Penggantinya di Jabatan Presiden Palestina
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan