Teroris Tenteng Senjata Masuk Kampung
Senin, 27 September 2010 – 04:44 WIB

Teroris Tenteng Senjata Masuk Kampung
Mobil patroli polisi yang terbakar sudah dibawa ke bengkel untuk diperbaiki. Kaca jendela yang pecah diganti dengan yang baru. Bendera merah putih berkibar di tiang tertinggi yang sebelumnya cuma berkibar setengah tiang. Personel polisi yang berjaga di SPK, Purba, mengatakan bahwa Polsek Hamparan Perak sudah aman. ”Kalau ada penyerangan kembali, kami siap melawannya,” ujarnya.
Dia menegaskan, polisi di Hamparan Perak siap melayani masyarakat. ”Kami siap melayani masyarakat yang melapor di Polsek Hamparan Perak,” tegasnya.
Aktivitas masyarakat sekitar Mapolsek berjalan seperti biasa, tidak ada lagi masyarakat yang sengajat melihat lokasi kejadian penyerangan tersebut. (mag-1/mag-11/ndi/jpnn)
MEDAN - Pencarian pelaku penyerangan Mapolsek Hamparan Perak belum menemukan titik terang. Tim gabungan yang terdiri dari Detasemen Khusus (Densus)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia