Terpengaruh Keputusan Wasit
Minggu, 05 Februari 2012 – 07:30 WIB

Terpengaruh Keputusan Wasit
Dalam pertandingan kemarin, protes dari Deltras terjadi sebelum proses gol pertama dari titik Penalti terjadi pada menit ke-40. Wasit menunjuk titik putih setelah pemain Deltras, Gunawan, dinilai handsball di dalam kotak Penalti saat menghalau umpan crossing Okto.
Meski sempat protes, pemain Deltras tetap menerima keputusan itu dan melanjutkan pertandingan. Skor pun berubah menjadi 0-1 setelah tendangan Boumsong tak mampu dibendung penjaga gawang Deltras Wawan Hendrawan.
Tertinggal, Deltras mencoba untuk menambah intensitas serangan. Namun, bukan gol balasan yang didapat, Deltras justru harus kembali kebobolan setelah Elthon berhasil lolos Dari jebakan offside dan memperdaya kiper Wawan sebelum menceploskan bola.
Pada babak kedua, Deltras semakin panas. Skema serangan terlihat sedikit berubah dengan mengandalkan umpan-umpan panjang ke depan. Strategi ini sempat berhasil karena lini belakang lawan menjadi keteran dan terburu-buru untuk membuag bola.
JAKARTA -- Deltras Sidoarjo kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas tim asal Papua. Kali ini, tim asal Kota Udang-julukan Sidoarjo- harus
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia