Tersangka, Mantan Wakil Bupati Muarojambi Ditahan
Jumat, 30 September 2011 – 14:09 WIB

Tersangka, Mantan Wakil Bupati Muarojambi Ditahan
JAMBI – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi akhirnya menahan wantan Wakil Bupati Muarojambi, Muchtar Muis (MM). Penahanan yang dilakukan terhadap MM Kamis (29/9) itu dilakukan karena Muchtar Muis dijadikan tersangka kasus dugaan korupsi pembangunan jaringan listrik PLTD Sungai Bahar. Tidak lama kemudian, MM dan tim penasehat hukumnya kembali memasuki ruang pemeriksaan. Sekitar pukul 15.45 WIB, dilakukan pemeriksaan kesehatan MM oleh dokter poliklinik Kejati Jambi, dan berakhir sekitar pukul 16.00 WIB.
Sebelum dilakukan penahanan, sempat dilakukan pemeriksaan terhadap MM, yang bertempat di ruang ekspos lantai II Kantor Kejati Jambi. Sekitar pukul 15.20 WIB, MM bersama tim penasehat hukumnya tampak meninggalkan ruang pemeriksaan.
“Mau salat dulu,” kata salah seorang penasehat hukum MM kepada sejumlah wartawan.
Baca Juga:
JAMBI – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi akhirnya menahan wantan Wakil Bupati Muarojambi, Muchtar Muis (MM). Penahanan yang dilakukan terhadap
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi