Tersentuh soal Maghfira, Komjen Agus Langsung Utus Anak Buah Bawa Kursi Roda
“Kami saat ini menumpang menempati rumah kerabat yang berbaik hati karena rumahnya kosong,” ujar Azizah
Sementara Komjen Agus mengatakan bahwa dirinya hanya berupaya semaksimal mungkin dalam membantu pihak-pihak yang membutuhkan. “Kekuatan yang dipinjamkan oleh Allah SWT gunakan sebaik-baiknya untuk membantu yang lemah,” tuturnya.
Komjen Agus Andrianto saat mengikuti acara donor darah. Foto: Antara/Baharkam
Polisi yang sarat pengalaman di bidang intelijen itu menambahkan, jajaran Polri harus menunjukkan kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan.
“Kehadiran Polri membantu masyarakat juga merupakan representasi kehadiran negara ditengah-tengah masyarakat,” ujar mantan kapolda Sumatera Utara itu.(ant/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kabar tentang bocah penyandang disabilitas bernama Maghfira Ramadhani (6), warga Hampartan Perak, Deli Serdangm Sumatera Utara mengetuh hati Kabaharkam polri Komjen Agus Andrianto.
Redaktur & Reporter : Antoni
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- Peduli Atlet Disabilitas, ASABRI Dukung Turnamen Menembak Pusrehab Kemhan
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang