Terseok-Seok di Laga Perdana, Timnas Putri Indonesia Siap Lahap Thailand
Senin, 24 Januari 2022 – 15:06 WIB

Bek timnas putri Indonesia, Shalika Aurelia berusaha menjegal pergerakan pemain Australia. Foto: Doc. PSSI
"Tim kami mengalami perbedaan mencolok dengan Australia. Para penggawa Garuda Pertiwi kalah kualitas dan segalanya. Namun, kami siap untuk menghadapi Thailand," tambah Rudy.
Serupa dengan Indonesia, Thailand juga punya misi mencuri tiga poin.
Pasalnya, di laga perdana Thailand keok 0-1 dari Filipina melalui gol Chandler Blue Isip McDaniel pada menit ke-81.
Thailand dan Indonesia saat ini menduduki dua posisi terbawah Grup B karena belum mengumpulkan poin.(mcr16/jpnn)
Timnas Putri Indonesia siap menjadikan Thailand korban pada laga kedua Grup B Piala Asia Wanita 2022
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- 2 Gempa Dahsyat Guncang Myanmar, Getarannya Runtuhkan Gedung di Thailand
- ICHITAN Hadirkan Sensasi Cokelat Premium di Hari Valentine
- Timnas Putri Indonesia vs Arab Saudi: Ranking Beda Jauh, Bagaimana Hasil Akhir?
- Jalani Operasi Hidung di Thailand, Kirana Larasti Ungkap Alasannya
- Piala Asia U-20 2025: Thailand Senasib dengan Timnas U-20 Indonesia
- Dunia Hari Ini: Ratusan Korban Perdagangan Manusia di Myanmar Diungsikan ke Thailand