Tersingkir, Gita Puas Perjuangan Pemain
Minggu, 26 Mei 2013 – 02:41 WIB
Di sisi lain, Kabid Binpres PB PBSI Rexy Mainaky menegaskan bahwa evaluasi ke depan akan difokuskan kepada belum stabilnya permainan pebulu tangkis Pelatnas. Sebab, dia melihat prestasi pemain Indonesia naik turun di turnamen berbeda.
"Mereka luar biasa mainnya di satu turnamen, tapi di turnamen lain tiba-tiba turun drastis. Ini yang akan kami benahi," tuturnya.
Faktor yang menjadikan anak asuhnya seperti ini menurut Rexy adalah faktor mentalitas pemain. Karena itu, dia akan melibatkan tim Psikolog yang sudah ada di PB PBSI saat ini untuk membangun tim.
"Anak-anak ini ibarat yoyo, karena itu nanti tim psikolog akan menjadi garda terdepan untuk membenahi mental mereka," tandasnya. (aam)
JAKARTA - Kegagalan Indonesia menembus semifinal Piala Sudirman tak membuat PB PBSI terlalu kecewa. Ketua Umum PB PBSI Gita Wirjawan mengaku tetap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024