Tertahan di Kandang
Kamis, 19 Januari 2012 – 09:01 WIB
SIGLI-Kembali laskar Aneuk Nanggroe membuat kecewa penggemarnya. Menghadapi Persiwa Wamena, skuad PSAP Sigli tak bisa memenuhi targetnya memetik poin penuh. Tim kebanggan warga Pidie ini ditahan imbang 0-0, di Stadion Kuta Asan Sigli, Rabu (18/1). Kemudian pada menit 35, You hampir saja merobek jala Persiwa, namun lagi-lagi tendangan dapat dipatahkan pemain bawah Persiwa. Peluang emas terakhir dibabak pertama menit 40 yaitu tendangan Saukman Sueb melenceng diatas mistar gawang.
Penampilan Skuard PSAP Sigli masih belum mampu menekan pertahanan Persiwa Wamena pada lanjutan Kompetisi Indonesia Super Leagur (ISL). Anak-anak PSAP malah terbawa irama permainan Persiwa, sehingga 45 menit babak pertama Laskar Aneuk Nanggroe belum mampu menciptakan gol.
Baca Juga:
Tercatat tiga peluang dimiliki PSAP Sigli dibabak pertama, menit ke 30 Sayuti terlepas kawalan pemain bawah Persiwa Ok Jhon. Namun Tendangan Sayuti melenceng di atas mistar gawang Persiwa yang kawal Galih Firmansyah.
Baca Juga:
SIGLI-Kembali laskar Aneuk Nanggroe membuat kecewa penggemarnya. Menghadapi Persiwa Wamena, skuad PSAP Sigli tak bisa memenuhi targetnya memetik
BERITA TERKAIT
- Pemprov Sumut Beri Dukungan Rp 15 M demi Kesuksesan Aquabike World Championship
- Menjelang Jumpa Korea, Timnas Basket Indonesia Mencoba Lebih Disiplin
- Mediol Gemilang, Petrokimia Gresik Pupus Harapan TNI AU ke Final Livoli Divisi Utama
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- Mengintip Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Seberapa Dekat?
- Diikuti 20 Tim, Babak Grand Finale Meet the World SKF Siap Digelar di Jakarta