Tertibkan Vehicle Declaration, Bea Cukai dan Polri Gelar Operasi Simpatik
Selasa, 15 Desember 2020 – 22:55 WIB

Bea Cukai Entikong bersama Polsek Entikong dan Polsek Sekayam menggelar Operasi Simpatik dalam rangka penertiban Vehicle Declaration/Borang terhadap kendaraan-kendaraan yang berasal dari luar negeri, yaitu Malaysia, pada Jumat (11/1). Foto: Humas Bea Cukai
“Kegiatan operasi simpatik ini juga menjadi bukti sinergi yang baik antara Bea Cukai Entikong dengan Kepolisian RI, dalam hal ini Polsek Entikong dan Polsek Sekayam untuk menertibkan kendaraan yang masuk dari luar negeri melalui jalur darat,” ujar Ristola.(jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Bea Cukai Entikong bersama dengan Polres Sanggau, diwakili Polsek Entikong dan Polsek Sekayam, menggelar Operasi Simpatik dalam rangka penertiban Vehicle Declaration/Borang terhadap kendaraan-kendaraan yang berasal dari luar negeri.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Selang Sehari, Bea Cukai Tegal Amankan Ribuan Batang Rokok Ilegal di 2 Wilayah Ini
- Kapolri Mutasi 10 Kapolda, Lemkapi Nilai Langkah Tepat Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan
- Bea Cukai Tangkap Pria Asal Tanjung Pinang Selundupkan Sabu dalam Popok
- Bea Cukai Aceh Musnahkan 1.765 Karung Bawang Merah yang Tak Penuhi Syarat Keamanan Pangan
- Bea Cukai Sita Rokok Ilegal Sebanyak Ini Lewat 3 Operasi Penindakan Beruntun di Semarang
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Ada SK yang Disiapkan untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Menyala!